Update Terbaru Fade to Silence Menambah Region Baru dan Beberapa Peningkatan Kinerja
THQ Nordic telah merilis update besar baru untuk Fade to Silence yang menambahkan zona baru, The Wreck. The Wreck merupakan area rekreasi dengan pemandangan delta sungai yang indah sebelum kiamat. Sekarang, sebuah kapal barang besar menghadap ke area di atas punggung bukit dan kontainernya berserakan, menciptakan labirin, koridor, dan pockets.
Namun, ada pendamping baru siap untuk ditemukan dan direkrut, Ryme, dan karakter baru lainnya membuatnya menjadi penampilan pertama dalam game tersebut, Alice.
Pembaruan ini juga dilengkapi dengan beberapa perbaikan kinerja, menu radial yang diperbarui (auto-move untuk kenyamanan), memperbaiki sistem pemeliharaan, dan mengemas beberapa perbaikan UI dan HUD.
Pembaruan ini berukuran 5GB dan akan diunduh secara otomatis dari Steam. Di bawah ini kamu bisa melihat changelog lengkap.
Fade to Silence Patch Unity Release Notes
Optimization:
- Multiple performance improvements
- Multiple UI and HUD improvements
- Cleaned up and re-fitted Follower task icons w/ proper ones
- Updated radial menus, implemented auto-snapping for comfort
Changes
- Changed intro scene to include Alice
- Replace outpost stashes to show final behavior (mirror Camp Stash) + provide new loot for outpost cleansin
- Cosmetic changes the first shelter at the veil
- Ackno system for Followers + Alice
- Ingame Kinematics system for human characters implemented
- Multiple Monster AI & behavior improvements
- Spitters’ projectiles now home in on the player
- Adjusted ballista and mortar damage
- Improved the upkeep system
- Updated PC inventory slot size and inv.size bonuses granted by equippable bags for tiers 1 and 2
- Local and text improvements
Post a Comment